3 Jenis Tanaman Hias yang Diprediksi Harganya Akan Meroket di Tahun 2022, Capai 20 Juta

- 6 Januari 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi tanaman hias
Ilustrasi tanaman hias /Hans/Pixabay
  1. Mawar jambe

Tanaman hias Mawar Jambe merupakan tanaman di luar ruangan (outdoor), sangat tahan dengan cuaca panas.

Untuk harga pasar tanaman hias mawar jambe kisaran Rp 50 ribu sampai Rp 2 juta.

Namun harga tanaman hias mawar jambe juga masih menyesuaikan dengan ukuran tanaman.

 Baca Juga: Tips Merawat Tanaman Hias Aglaonema Agar Jauh dari Akar Busuk dan Dapat Rutin Bertunas

  1. Kirkii silver blue

Tanaman hias kirkii silver blue merupakan jenis tanaman sejenis dengan lidah mertua.

Kecantikan tanaman hias kirkii silver blue sebanding dengan harganya yang terbilang mahal, banyak orang yang berminat.

Selain cantik dan menarik, tanaman hias kirkii silver blue juga mempunyai banyak khasiat yang dapat digunakan sebagai obat-obatan.

Di tahun 2022, tanaman hias kirkii silver blue harganya akan naik kisaran Rp 50 ribu sampai 20 jutaan.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x