INFO LOKER: Lowongan Kerja Kementerian PUPR atau Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat RI Agustus 2022

- 30 Agustus 2022, 13:50 WIB
Kementerian PUPR membuka lowongan kerja bulan Agustus 2022.
Kementerian PUPR membuka lowongan kerja bulan Agustus 2022. /pu.go.id

1. Warga Negara Indonesia
2. Lulusan D3/S1 semua jurusan
3. Usia maksimal 45 (empat puluh lima) tahun
4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah BSPS Satuan Kena Penyediaan Perumahan Provinsi DI Yogyakarta
5. Tidak sedang dalam ikatan kontrak kerja dengan pihak manapun di lingkungan Kementerian PUPR atau lainya serta bukan Pegawai Negen Sipil (PNS/TNI/Polri)
6. Bukan anggota partai politik atau pendukung calon kepala daerah
7. Tidak termasuk dalam daftar hitam BSPS tahun 2021 atau sebelumnya dan program Kementerian PUPR lainnya
8. Bersedia bekera penuh waktu (fulltime) selama masa kontrak
9. Mampu mengoperasikan komputer dan mengoperasikan aplikasi MS Office (Word Excel Access, dan Powerpoint)
10. Wajib memiliki smartphone minimal RAM 4 GB dengan kamera minimal 12 MP atau opsional lain yaitu memiliki kamera pocket DSLR dan mirroriess
11. Memiliki dedikasi tinggi dan berjiwa sosial untuk membantu masyarakat
12. Memiliki jejak moral yang baik
13. Mempunyai motivasi kerja yang tinggi dan dapat bekerja secara tim
14. Diutamakan memiliki pengalaman dalam kegiatan BSPS atau program sejenis
15. Memiliki SIM C dan kendaraan pribadi

Baca Juga: INFO LOKER: Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma 'Persero' Tbk Agustus 2022

Berhati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Kementerian PUPR.

Seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya sama sekali.

Kementerian PUPR selaku penyelenggara, tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan atau agensi lainnya.

Baca Juga: INFO LOKER: Lowongan Kerja BUMN PT Wijaya Karya Beton Tbk Agustus 2022

Hanya kandidat terbaik yang akan dihubungi untuk mengikuti proses seleksi berikutnya.

Bagi pelamar yang berminat untuk mendaftar, silahkan daftar melalui Google Form Kementerian PUPR.

https://docs.google.com/forms/d/15-gxHPoW8Eu9cEx6OZNwkJmXkhhTQHSs71GgqNoLOhM/viewform?edit_requested=true

Pendaftaran paling lambat tanggal 30 Agustus 2022.***

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: Kementerian PUPR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah