Cara Meningkatkan Shopee Meter untuk Aktifkan Paylater dan SPinjam

- 27 April 2024, 18:38 WIB
Cara meningkatkan skor kredit Shopee Meter untuk aktifkan SPayLater dan SPinjam.
Cara meningkatkan skor kredit Shopee Meter untuk aktifkan SPayLater dan SPinjam. //tangkapan layar Shopee/

Beberapa misi yang tersedia, misalnya, melakukan isi ulang saldo Shopee Pay, membaca halaman edukasi, menyelesaikan pesanan di Shopee, membayar tagihan jatuh tempo, dan sebagainya. Aktivitas pengguna di Shopee juga akan dievaluasi oleh Shopee, dan akan menjadi acuan skor Shopee Meter pengguna. Skor ini akan sangat dipengaruhi oleh keterlambatan pembayaran produk kredit. Sehingga, tidak disarankan membayar kredit di Shopee, entah SPayLater atau SPinjam, hingga terlambat.

Keberhasilan pengguna dalam melakukan Misi Shopee Meter tidak serta merta menjamin keuntungan akan tiap pengguna peroleh secara langsung, karena Tim Shopee akan selalu menilai dan memutuskannya berdasarkan aktivitas Anda di aplikasi Shopee secara keseluruhan.***

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Shopee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah