Jarang Diketahui, Inilah Asal Muasal Pacaran dan Bagaimana Gaya Pacaran Orang Zaman Dahulu

- 20 Desember 2021, 21:30 WIB
Ilustrasi dari sebuah hubungan ‘pacaran’ antara dua insan
Ilustrasi dari sebuah hubungan ‘pacaran’ antara dua insan /StockSnap/Pixabay

Biasanya sang pemuda mengirimkan sinyal tertariknya dengan mengirim tim pembaca pantun untuk sang gadis pujaannya.

Apabila pantun yang dibawakan oleh tim pantun dari pihak pria tersebut disambut oleh pihak gaids, maka selanjutnya kedua orang tua gadis maupun pria akan memakaikan pacar atau inai ke tangan pemuda dan gadis tersebut.

Setelah dipakaikannya pacar di tangan keduanya, pemuda dan gadis tersebut sudah bisa dibilang memiliki hubungan.

 Baca Juga: Kata-kata Cinta Penuh Makna yang Bisa Kamu Kirim ke Pacar

Hubungan yang telah terjalin antara pemuda dan gadis inilah yang disebut dengan istilah ‘pacaran’.

Sebutan itu pun masih digunakan hingga saat ini pada dua insan yang tengah menjalin hubungan asmara.

Perlu diketahui bahwa pada zaman dulu, budaya pacaran sangat berbeda dengan muda-mudi saat ini.

 Baca Juga: Kekasih Harley Quinn, Poison Ivy Resmi Dimunculkan Lewat Batwoman yang Tayang November 2021

Meski keduanya dinyatakan menjalin hubungan ‘pacaran’, mereka tidak terang-terangan memamerkan kemesraan di depan umum.

Keduanya akan sangat terjaga selama menjalin hubungan ‘pacaran’ sebelum pernikahan terjadi.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah