Pentingnya Soft Skill dan Hard Skill bagi Mahasiswa

- 15 Desember 2022, 16:57 WIB
Perbedaan Soft Skill dan Hard Skill
Perbedaan Soft Skill dan Hard Skill /Chanza Fatimatuzzahro/Kabar Wonosobo

Baca Juga: Pelaku Wisata Kawasan Margomarem Garung Dilatih Skill Tour Guide dari BLK Wonosobo

Namun kenyataannya, masih banyak mahasiswa yang hanya fokus mengejar IPK yang tinggi tanpa mengembangkan soft skillnya.

Padahal agar dapat menjadi mahasiswa yang memiliki komunikasi yang baik terhadap masyarakat, soft skill inilah yang harus ditingkatkan.

Soft skill berkaitan dengan aspek psikologis dan emosional seseorang. Soft skill meliputi hubungan/interaksi dan komunikasi terhadap sesama.

Baca Juga: Pelaku Wisata Kawasan Margomarem Garung Dilatih Skill Tour Guide dari BLK Wonosobo

Pada dasarnya, soft skill lebih berpengaruh terhadap keberhasilan mahasiswa di kampus atau lingkungan sekitarnya.

Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul adalah seseorang yang tidak hanya memiliki kemahiran hard skill saja, tetapi juga piawai dalam aspek soft skillnya.

Salah satu cara yang dapat dilakukan mahasiswa untuk mengembangkan soft skillnya adalah dengan mengikuti organisasi.

Baca Juga: Tips Kerja: 3 Soft Skill Penting yang Harus Diasah Sebelum Memasuki Dunia Kerja

Pengalaman berorganisasi akan meningkatkan jiwa kepemimpinan, kemampuan berkomunikasi, kemampuan bekerja dalam tim, memperluas jaringan (networking), problem solving, memanajemen konflik, dan kepercayaan diri.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x