Hati-hati! Inilah 6 Ciri dan Tanda Orang Tua yang Durhaka kepada Anak

- 8 Februari 2023, 16:16 WIB
Ciri orang tua yang durhaka kepada anak/
Ciri orang tua yang durhaka kepada anak/ /Karolina Grabowska/Pexels

Jika hal ini dilakukan ternyata sudah termasuk orang tua yang durhaka kepada anak. 

  1.     Suka membongkar aib anak sendiri dihadapan orang lain

Bagi kalian orang tua yang tahu akan kejelekan anak meskipun anak tersebut susah diatur, jangan sesekali membongkar aib anak sendiri.

Jika Allah saja menutupi aib kita, maka sebagai orang tua yang menjadi contoh anak jangan mengumbar aib anak kepada siapapun.

Baca Juga: Perbedaan Pola Pikir Anak dan Orang Tua, Hal Sederhana yang Diangkat di Film Cek Toko Sebelah 2

  1.   Suka menghina anak

Jika para orang tua suka menghina anak dihadapan orang lain, maka kalian sudah termasuk ke dalam orang tua yang durhaka.

Maka, jangan sesekali menghina anak dalam keadaan apapun.

  1.     Suka membandingkan anak

Hal ini mungkin sering sekali dijumpai, sebagai orang tua yang pernah melakukan ini lebih baik diperbaiki lagi. 

Perilaku seperti ini akan menimbulkan anak membenci orang tua dan akan menjadikan anak berkecil hati serta sedih.

Baca Juga: Tips Parenting: Bagaimana Cara Bermain dengan Anak? Berikut Tips untuk Orang Tua

  1.     Suka mencaci maki anak

Menurut Syekh Ali Jaber, mencaci maki anak akan sangat berbahaya apalagi dikatakan saat dalam keadaan emosi.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah