CEK DI SINI! Simak Cara dan Syarat Pendaftaran KIP Kuliah di kip-kuliah.kemdikbud.go.id

- 3 April 2023, 15:31 WIB
Sebelum login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id, buruan cek cara dan syarat pendaftaran KIP Kuliah 2023 di sini.
Sebelum login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id, buruan cek cara dan syarat pendaftaran KIP Kuliah 2023 di sini. /Ilustrasi dari Pixabay/

KABAR WONOSOBO - Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud) telah membuka pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah pada 14 Februari 2023 lalu. Proses pendaftaran salah satu jenis bantuan pendidikan tersebut sendiri akan berlangsung hingga 31 Oktober 2023 mendatang. Simak cara dan syarat pendaftaran yang diperlukan sebelum login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id.

Memberikan tiga jenis bantuan pendidikan, yaitu bantuan masuk perguruan tinggi yang dituju, bantuan biaya kuliah per semester, dan bantuan biaya hidup per bulan, KIP Kuliah masih menjadi salah satu jenis beasiswa yang diincar.

Baca Juga: Pendaftaran KIP Kuliah 2023 Masih Dibuka! Segera Login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id

KIP Kuliah yang dapat diakses melalui laman kip-kuliah.kemdikbud.go.id sendiri diperuntukan bagi mereka, para lulusan sekolah menengah atas baik SMA, MA, SMK, dan sederajat yang berpotensi secara akademik untuk melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi. Namun, terhalang masalah biaya.

Tiga jenis bantuan yang diberikan di atas merupakan salah satu keuntungan dari kepemilikan KIP Kuliah yang tahun 2023 ini, proses pendaftarannya masih dibuka. Serta akan terus dibuka hingga 31 Oktober 2023 mendatang.

Namun, sebelum login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id, pastikan dahulu telah memenuhi beberapa syarat yang harus dipenuhi sebelum melakukan proses pendaftaran.

syarat pendaftaran KIP Kuliah 2023

Baca Juga: Login kip-kuliah.kemdikbud.go.id untuk Daftar KIP Kuliah 2023, Segini Bantuan yang Akan Diterima

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x