Arti dan Makna di Balik Nama Bulan dalam Kalender Hijriah atau Kalender Islam

- 24 April 2023, 21:36 WIB
Bulan Dzulhijjah adalah bulan ke 12  menurut perhitungan kalender hijriah
Bulan Dzulhijjah adalah bulan ke 12 menurut perhitungan kalender hijriah /Konevi/Pixabay

Bulan yang merupakan bulan kesepuluh dalam kalender Hijriah itu memiliki arti membawa atau diangkat.

Zaman dahulu, bulan Syawal dijadikan waktu untuk berburu. Pada bulan ini juga musim unta melahirkan dan membawa anak-anaknya.

Selain itu, jika dikaitkan dengan Ramadan, Syawal menjadi penanda diangkatnya derajat orang-orang yang berhasil melewati Ramadan dengan baik.

Baca Juga: Sifat dan Kecocokan Shio Tikus Dalam Kalender China

11. Zulkaidah

Zulkaidah adalah bulan kesebelas dalam kalender Islam atau kalender Hijriah.

Zulkaidah secara bahasa berarti duduk atau beristirahat. Pada bulan ini, masyarakat Arab biasanya beristirahat dan berdiam diri di rumah setelah usai berperang.

12. Dzulhijjah

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah