Perjalanan Karier Kim Ga Ram Eks LE SSERAFIM: Hanya Bertahan 2 Bulan sebagai Idol K-Pop

- 5 Agustus 2022, 09:18 WIB
Kim Ga Ram dikeluarkan dari LE SSERAFIM dan HYBE lantaran dugaan kasus bullying atau perundungan.
Kim Ga Ram dikeluarkan dari LE SSERAFIM dan HYBE lantaran dugaan kasus bullying atau perundungan. /Instagram/ @le_sserafim /LE SSERAFIM

Beragam tagar yang melibatkan Ga Ram bahkan kuasai trending Twitter ketika itu, seperti #KIMGARAM, #WeWantGaramBack, dan #WeMissYouGaram.

Tuntutan lainnya yaitu seperti adanya kepastian HYBE atas Ga Ram dan LE SSERAFIM yang terkesan 'terombang-ambing.'

Baca Juga: 3 Faktor Penyebab Kasus Bullying di Sekolah Korea Selatan Tinggi, Diduga Terjadi Pada Kasus Kim Ga Ram

20 Juli 2022 - Ga Ram resmi keluar dari LE SSERAFIM dan agensi

Hanya berlangsung selama kurang lebih dua bulan sejak debut, Ga Ram resmi akhiri aktivitas dengan LE SSERAFIM dan juga akhiri kontrak dengan Source Music. 

"Perusahaan kami telah memutuskan menghentikan kontrak eksklusif dengan Kim Ga Ram," tulis HYBE dan Source Music dalam pernyataan tertanggal 20 Juli 2022.

Dikeluarkannya Kim Ga Ram dari LE SSERAFIM hanya berselang kurang lebih dua bulan setelah debut, menjadikan idol kelahiran 2005 tersebut jadi salah satu yang tercepat mundur di industri K-Pop.***

 

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah