Indonesia Paling Sedikit, Ini Kapasitas Konser Suga BTS ‘Agust D Tour’ di Tiap Negara

- 4 Maret 2023, 10:16 WIB
Suga BTS menggelar konser solo di Indonesia di ICE BSD dengan tajuk Agust D Tour in Jakarta untuk menyapa ARMY lokal pada 26-28 Mei 2023 mendatang. 
Suga BTS menggelar konser solo di Indonesia di ICE BSD dengan tajuk Agust D Tour in Jakarta untuk menyapa ARMY lokal pada 26-28 Mei 2023 mendatang.  /Instagram/ @ime_indonesia/

Arena 'Yellow' (duduk) Rp2 juta; Arena 'Orange' Rp1,4 juta; Arena 'Purple' Rp2,2 juta; Arena 'Green' Rp2,4 juta; Arena 'Pink' Rp2,9 juta; Arena 'Pink Send Off' Rp3,4 juta; dan, Arena 'Blue Soundcheck' Rp3,4 juta.

 Baca Juga: BARBAR! Presale Tiket Agust D Tour di AS Ludes Dalam 1 Menit, Ini Jadwal dan Lokasi Lengkap Konser Suga BTS

Harap diperhatikan, rincian di atas dapat berubah karena harga-harga tersebut adalah harga tiket untuk konser TREASURE pada Maret 2023 mendatang, selang sebulan sebelum kedatangan Suga BTS melalui Agust D Tour in Jakarta-nya. Lebih lanjut, konser TREASURE sendiri dipromotori oleh Mecima Pro, sementara Agust D Tour in Jakarta milik Suga BTS ditangani oleh iMe Indonesia.

Namun, jika iMe Indonesia menyamaratakan harga tiket konser BORN PINK dari BLACKPINK yang kini tengah mereka tangani, maka di bawah ini adalah prediksi harga tiket Suga BTS:

VIP Rp3,8 juta; Platinum Rp3,4 juta; Cat 1 Rp2,9 juta; Cat 2 Rp2,6 juta; Cat 3 Rp2,1 juta; dan Cat 4 Rp1,35 juta

Berdasarkan harga tiket konser BLACKPINK sendiri, iMe Indonesia mencantumkan bahwa harga tiket telah termasuk pajak. Serta bonus lain bagi pemilik tiket VIP yaitu dapat mengikuti soundcheck sebelum konser dimulai.

 Baca Juga: CEK DI SINI! Link War dan Harga Tiket Konser Suga BTS di Jakarta

Benarkah ICE BSD jadi venue konser Suga BTS yang paling minim kapasitas?

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: HITC Instagram @ime_indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah