Terjemahan Lirik Lagu Special Love - XODIAC dengan Penjelasan Makna Singkat

- 15 Juni 2024, 20:30 WIB
Penjelasan makna dan terjemahan lirik lagu Special Love - XODIAC.
Penjelasan makna dan terjemahan lirik lagu Special Love - XODIAC. /Tangkapan layar YouTube/XODIAC Official/

KABAR WONOSOBO – "Special Love" merupakan single Xodiac yang dirilis pada Selasa, 30 Mei 2023, melalui YouTube XODIAC, telah berhasil menarik perhatian banyak penggemar. Meski baru dirilis, lagu ini sudah membuat para penggemar XODIAC ketagihan dan banyak digunakan sebagai backsound untuk video FYP di TikTok. "Special Love" merupakan single digital keempat XODIAC, yang juga menjadi pra-rilis ketiga untuk mini album pertama mereka yang bertajuk "Throw A Dice." Simak terjemahan lirik lagu Special Love dari XODIAC, dan penjelasan makna singkatnya di bawah ini. 

Lagu ini menggambarkan kebahagiaan seseorang yang sedang jatuh cinta dan menyuarakan kekagumannya pada sang kekasih dengan puitis dan kalimat yang menyentuh. Sebuah lirik yang mengajak sang kekasih melihat bintang bersama menandakan bahwa orang tersebut ingin membahagiakan kekasihnya dan memperlihatkan keindahan kepada orang yang disayangi. Berikut ini adalah terjemahan lirik lagu “Special Love” XODIAC.

Terjemahan Lirik Lagu Special Love - XODIAC

On sesangi modu neoin geotcheoreom

Seolah-olah seluruh dunia adalah kamu

Yeogido jeogido neomu areumdawo, It’s a beautiful day

Sangat indah di sana-sini, ini hari yang indah

 

Meotjin moseumman boyeojimyeon jokesseo

Aku hanya ingin menunjukkan sisi kerenku

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Spotify


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah