Netizen Curiga Akhir Cerita “Snowdrop” Telah Diubah, Gara-gara Gaun Pengantin

- 6 Februari 2022, 20:06 WIB
Jisoo tampak mengenakan gaun pengantin (kiri), Jung Hae In mengunggah foto di samping gaun pengantin (kanan).
Jisoo tampak mengenakan gaun pengantin (kiri), Jung Hae In mengunggah foto di samping gaun pengantin (kanan). /Gambar via KBIZoom (kiri)./Instagram Jung Hae In (kanan)

KABAR WONOSOBO - Netizen baru-baru ini membuat kecurigaan bahwa tim produksi telah mengubah akhir dari “Snowdrop” yang diperankan Jisoo BLACKPINK dan Jung Hae In.

“Snowdrop” yang dibintangi oleh Jisoo BLACKPINK dan Jung Hae In, berakhir setelah 16 episode.

Setelah episode terakhir “Snowdrop” ditayangkan, akhir yang menyakitkan, di mana dua karakter utama Young Ro (Jisoo) dan Su Ho (Jung Hae In) tidak akan pernah bisa bersama lagi.

Baca Juga: Interaksi Lucu Instagram Story Mark NCT dan Red Velvet Yeri Saling Ejek

Hal ini membuat penggemar chemistry Jisoo dan Jung Hae In merasa curiga.

Beberapa petunjuk membuat kecurigaan dan menimbulkan teori bahwa hal itu benar.

Tim produksi tidak ingin menimbulkan kontroversi karena meromantisasi karakter?

Baca Juga: Kronologi Ganjar Pranowo Jatuh Saat Bersepeda Dilarikan Ke Rumah Sakit dan Harus Operasi

Selama tahap pra-rilis, “Snowdrop” menghadapi boikot yang intens dari netizen Korea karena menjadi pusat kontroversi yang diduga mendistorsi sejarah terkait dengan Gerakan Demokrasi 1987.

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x