Keluarga Cemara 2: Nirina Zubir dan Ringgo Agus Rahman Bagikan Tips Parenting

- 12 Mei 2022, 07:30 WIB
Poster Keluarga Cemara 2 (kiri) Nirina Zubir yang berperan sebagai Emak (kanan)
Poster Keluarga Cemara 2 (kiri) Nirina Zubir yang berperan sebagai Emak (kanan) /Visinema Pictures

Waktu ditanya, Bjorka bilang cuma pengen tidur dipeluk lagi sama ibunya.

Dia pengen punya adik, tapi enggak mau kehilangan perhatian.

Solusinya, mereka ngobrol sampai nangis-nangisan bareng.” Papar Ringgo melalui Instagram Live yang diadakan Ruang Tumbuh.

Baca Juga: Ditunggu 13 Tahun, Film Avatar 2 The Way of Water akan Rilis Desember Ini

Sementara itu, saat  memerankan Emak, Nirina Zubir juga membagikan tips untuk mengatasi konflik antar anak dalam keluarga.

Baginya, orang tua harus konsisten menegur anak yang keras kepala.

“Selalu berusaha untuk kasih tahu. Tapi sebisa mungkin, jangan pakai emosi. Percuma. Batu dilawan batu cuma jadi percikan api. Teguran pertama halus, kedua mulai agak menohok, ketiga baru kita kasih tindakan, kalau memang sudah berlebihan,” tutur Nirina.

Baca Juga: Catat! Inilah Rekomendasi 5 Film dan Serial yang Siap Tayang di Netflix, Ada Stranger Things 4

Euis yang Menginginkan Privasi

Selain Abah dan Emak, film yang terkenal sejak era 90-an ini juga menghadirkan pasangan kakak beradik Euis dan Ara yang diperankan oleh Zara Adhisty dan Widuri Putri Sasono.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: VISINEMA PICTURES


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah