7 Tokoh Utama Money Heist Korea yang Diungkap di Season 1, dari Tokyo hingga The Professor

- 28 Juni 2022, 10:30 WIB
Money Heist-Korea Joint Economic Area gandeng Yoo Ji Tae sebagai The Professor yang pimpin Park Hae Soo, Jeon Jong Seo, Kim Ji Hoon, hingga Lee Hyun Woo untuk merampok di ZEB.
Money Heist-Korea Joint Economic Area gandeng Yoo Ji Tae sebagai The Professor yang pimpin Park Hae Soo, Jeon Jong Seo, Kim Ji Hoon, hingga Lee Hyun Woo untuk merampok di ZEB. /Instagram/ @netflixkr/Netflix

Baca Juga: 5 Alasan Money Heist-Korea: Joint Economic Area Butuh Season 2

Episode 4: Lee Hyun Woo 'Rio'

Dibandingkan para karakter lainnya, Rio yang diperankan Lee Hyun Woo adalah satu-satunya tokoh Money Heist yang tak alami kesusahan ekonomi. 

Namun, masa lalu Lee Hyun Woo yang diungkap di episode 4 menunjukkan mengenai dirinya yang menjadi anak 'broken home' dan selalu dituntut. 

Menjadi hacker andalan The Professor, Rio yang diperankan Lee Hyun Woo menjadi anggota tim pertama yang terungkap lawan di awal episode drama Netflix tersebut. 

Baca Juga: Money Heist-Korea: Joint Economic Area Episode 5: Nasib The Professor di Ujung Tanduk

Episode 5: Kim Yoon Jin 'Seon Woo Jin'

Seon Woo Jin yang diperankan Kim Yoon Jin merupakan kekasih Yoo Ji Tae sekaligus pihak kontra dari tim The Professor, yaitu ketua polisi gabungan Korea Utara dan Selatan untuk hentikan perampokan. 

Menjadi musuh utama Yoo Ji Tae, Park Hae Soo, Jeon Jong Seo, serta Kim Ji Hoon dan kawan-kawan, masa lalu Kim Yoon Jin diungkap di episode 5. 

Tak hanya perankan musuh The Professor, Kim Yoon Jin rupanya berhubungan dengan sosok penting dimulainya Zona Ekonomi Bersatu yang menjadi awal plot cerita Money Heist: Joint Economic Area. 

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Netflix


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah