Incantation, Film Horor dari Taiwan Disinyalir Mengandung Kutukan, Benarkah?

- 12 Juli 2022, 23:02 WIB
foto: penjelasan ending film Incantation mengenai Li Ronan yang berhasil menghentikan kutukan masih misteri
foto: penjelasan ending film Incantation mengenai Li Ronan yang berhasil menghentikan kutukan masih misteri /Tangkapan layar/ IMDb

Atau dalam kata lain berarti sebenarnya kutukan dalam Chen Dodo akan terbagi sedikit ke orang yang melakukannya.

Inilah yang kemudian membuat orang-orang jadi paranoid dan takut jika kutukan itu benar-benar terbagi pada diri mereka.

Padahal semua yang ada dalam film itu tentunya dibuat untuk keperluan hiburan dan tidak benar-benar terjadi, meskipun dikatakan bahwa film tersebut terinspirasi dari kisah nyata.

Baca Juga: Pengakuan Sutradara tentang Incantation, Tak Sekadar Film Horor Belaka

Pengambilan gambar yang menggunakan teknik ‘found footage’ atau video temuan tentunya menambah horor film Incantation.

Hal tersebut karena penonton diajak untuk merasa bahwa mereka lah yang menemukan video tersebut.

Found footage memang populer di kalangan para pembuat film horor karena mampu membawa kedekatan emosional dengan penonton.

Baca Juga: Diangkat dari Kisah Nyata, Ini Sinopsis Film 'Incantation' Film Horor Terseram Taiwan

Lalu sebenarnya bagaimana cerita asli yang menginspirasi film Incantation?

Dilansir Kabar Wonosobo dari The Focus, Produser dan Sutradara Incantation secara garis besar mengambil tiga hal sebagai inspirasi.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Netflix The Focus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah