DARI KISAH NYATA! Sebelum Film Horor Mumun Diproduksi Mandra Sampai Minta Hal Ini Dilakukan

- 7 September 2022, 11:12 WIB
Link Nonton Film Mumun Bukan di Telegram atau LK21
Link Nonton Film Mumun Bukan di Telegram atau LK21 /Pikiran Rakyat

Mandra masih ingat, di tahun 70-an, ada jambore yang di sekelilingnya pohon karet. Jangankan malam, saat siang hari pun tak ada orang yang berani datang.

Baca Juga: AWAS SPOILER! Penjelasan Ending dan Alur Incantation, Film Horor Terseram di Taiwan

Terkadang muncul perempuan cantik. Perempuan itu minta diantar. Lelaki yang berpikiran kotor pasti terbujuk dengan kecantikan perempuan itu.

"Pagi-paginya pasti ada orang sadap karet itu pasti nemuin ada orang yang kaku megang pohon karet. Kalau enggak kadang-kadang tidurnya di batu seolah-olah kayak orang lagi merkosa si batu tadi. Awalnya kayak gitu. Di era itu sering gua temuin," kata Haji Mandra.

Kata Mandra, Mumun muncul dalam sosok perempuan yang cantik. Tidak pernah tampil menakutkan. Orang yang melihatnya akan tertarik.

Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Film Horor Knock At The Cabin, Diadaptasi dari Buku Favorit Stephen King

"Saking cantiknya. Dan dia enggak jahat. Nolong iya. Baik iya. Bahkan malah ke juru kunci banyak orang minta tolong lewat dia," kata Mandra mencerita cerita versi asli Mumun.***

Artikel ini juga tayang di Babad.id dengan judul Ini Cerita Asli di Balik Film Mumun Menurut Kesaksian Haji Mandra

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah