Bagaimana Penyebaran Wabah Cordyceps di Serial The Last of Us? Simak Penjelasannya!

- 16 Januari 2023, 22:11 WIB
Bagaimana Penyebaran Wabah Cordyceps di Film Seri The Last Of Us? Simak Penjelasannya!
Bagaimana Penyebaran Wabah Cordyceps di Film Seri The Last Of Us? Simak Penjelasannya! /Tangkap layar HBO/The Last of Us

Cara yang paling umum dari penyebaran ini dalam versi gim adalah melalui serangan gigitan dari mereka yang sudah terkena wabahnya.

Serangan dari sulur terinfeksi, atau melalui spora yang menyebar di udara akibat pembusukan tubuh yang terinfeksi.

Baca Juga: Link Nonton dan Penjelasan Serial The Last Of Us Episode 1

Inilah alasannya mengapa banyak dari mereka yang bertahan hidup di gimnya menggunakan topeng gas.

Hal itu demi menyaring spora yang ada agar tidak terhirup oleh mereka.

Bahkan, para pemain akan bisa melihat butiran spora yang beterbangan di udara.

Namun, untuk versi live action, selain menyebar melalui gigitan dan udara, juga bisa menyebar melalui hal lain.

Baca Juga: Segera Ambil, Peluang Baru Menghampiri! Ramalan Zodiak Virgo Senin, 16 Januari 2023

Dr. Neumann (seorang epidemiolog dalam film) menjelaskan bahwa penyebaran jamur Cordyceps bisa juga terjadi melalui obat-obatan yang memang bahan dasarnya adalah jamur.

Dalam serialnya, Sarah sempat juga menjelaskan keluarga Adlers sempat membawa Nana ke rumah sakit untuk berobat.

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: vulture.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x