Habiskan Anggaran Besar, 7 Film Ini Justru Gagal di Pasaran

- 1 Februari 2023, 20:35 WIB
Ilustrasi./Habiskan Anggaran Besar, 7 Film ini Justru Gagal di Pasaran.
Ilustrasi./Habiskan Anggaran Besar, 7 Film ini Justru Gagal di Pasaran. /Freepik.com/rawpixel.com/

Meski didukung dana besar dan dibintangi beberapa aktor besar Hollywood seperti Jerry Bruckheimer, Johnny Depp, dan Gore Verbinski pada tahun 2013, Disney sempat mengalami kerugian yang besar akibat kegagalan film The Lone Rangers.

Nama besar dari ketiga aktor tersebut gagal membawa filmnya berada di puncak box office.

Proses pembuatan The Lone Ranger memang mengalami banyak masalah, mulai dari biaya produksi yang meningkat, dan produksi yang nyaris dihentikan meski belum rampung.

Lalu ketika filmnya rilis, film ini mendapat review negatif dan hanya mendapat keuntungan sebesar 98 juta dolar AS

Tapi film ini tidak sepenuhnya gagal karena berhasil masuk nominasi Oscar sebagai Best Visual Effects dan makeup and Hairstyling.

Baca Juga: SPOILER! The Last of Us Episode 3: Terkuaknya Pengirim Pesan Lagu Tahun 80an di Episode Pertama

2. John Carter

Pada tahun 2012, Disney membuat sebuah film yang sangat ambisius yaitu John Carter.

Disney bersedia menghabiskan anggaran sebesar 264 juta dolar AS untuk memproduksi film tersebut.

Mereka juga tak ragu menghadirkan bintang Hollywood seperti Taylor Kitsch, Willem Dafoe, Mark Strong, Lynn Collins, dan masih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: greenscene.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x