Menteri Dalam Negeri Ukraina Meninggal dalam Kecelakaan Pesawat, Penyebab Masih Dicari

- 19 Januari 2023, 11:53 WIB
Potret kecelakaan helikopter yang membuat Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastryskyi meninggal dunia sekitar 18 Januari 2023.
Potret kecelakaan helikopter yang membuat Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastryskyi meninggal dunia sekitar 18 Januari 2023. /VIACHESLAV RATYNSKYI/REUTERS

KABAR WONOSOBO - Pasca serangan drone hingga rudal dari Rusia, Ukraina kembali dilanda duka pada Rabu, 18 Januari 2023 lalu. 

Dilansir oleh Kabar Wonosobo melalui laman Reuters, Denys Monastryskyi, Menteri Dalam Negeri Ukraina dikabarkan meninggal dunia. 

Ukraina sendiri tengah menjadi sorotan, terutama akibat peperangan yang diakibatkan konflik dengan Rusia. 

Baca Juga: Inter Milan Raih Juara Supercoppa Italia, Menang Telak Dari AC Milan

Beberapa kota di negara pimpinan Zelensky tersebut, misalnya Kyiv hingga kota pinggiran Bakhmut menjadi daerah yang menjadi serangan di bawah regulasi Putin. 

 

Menyusul kabar duka tersebut, Ukraina kehilangan salah satu pejabat paling senior sejak perang melawan Rusia, Denys Monastryskyi. 

Denys Monastryskyi menjadi pejabat Ukraina paling senior yang meninggal sejak perang Ukraina Rusia berkecamuk.

Baca Juga: Juventus vs Monza, 3 Pemain Monza yang Patut Diwaspadai

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x