Dirjen GTK Kemendikbud: Catat hal Penting Terkait Jadwal PPPK Tahap 3 dan Poin Pentingnya

- 6 Februari 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi Dirjen GTK, Nunuk Suryani
Ilustrasi Dirjen GTK, Nunuk Suryani /tangkap layar dari akun instagram @nunuksuryani

KABAR WONOSOBO – Beberapa kali PPPK tahap 3 dibahas oleh banyak pihak terkait, salah satunya yaitu Kemendikbud Ristek.

Kemendikbud Ristek sempat membahas tentang PPPK tahap 3 bersama Komisi X DPR RI dalam rapat bersama.

Begitu juga dengan Dirjen GTK yang beberapa kali membahas PPPK tahap 3 dalam akun media sosialnya ataupun platform lainnya.

Baca Juga: Link Pendaftaran Cara Daftar PPPK Guru Tahap 2 Tanggal 24 Oktober-30 Oktober

Berikut KabarWonosobo lansir dari akun Instagram @nunuksuryani tentang jadwal PPPK tahap 3 dan poin pentingnya.

Terkait jadwal Dirjen GTK Kemendikbud mengatakan bahwa jika sudah ada informasi valid tentang seleksi PPPK tahap 3 akan segera disampaikan, tanpa harus diminta terlebih dulu oleh peserta. 

"Jangan tanya kapan jadwal ini, kapan jadwal itu,karena ingin tahunya sahabat-sahabatku ini luar biasa besarnya karena kalau sudah ada info yang valid, tanpa ditanya pun saya pasti kabarkan," kata Nunuk.

Baca Juga: Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Guru Tahap 1, Link gurupppk.kemdikbud.go.id

Dengan poin pentingnya yang harus diketahui

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Instagram @nunuksuryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x