Penting! Apa Saja Perbedaan Rekrutmen BUMN pada Batch 1 dan Batch 2?

Tayang: 8 Januari 2023, 09:01 WIB
Editor: Khaerul Amanah
Berikut beberapa perbedaan rekrutmen bersama BUMN Batch 1 dan Batch 2 yang wajib disimak.
Berikut beberapa perbedaan rekrutmen bersama BUMN Batch 1 dan Batch 2 yang wajib disimak. /Instagram/ @kementrianbumn/

 

KABAR WONOSOBO – Rekrutmen BUMN Batch 2 telah dilaksanakan sejak Desember 2022 lalu.

Pendaftaran pada rekrutmen ini dilaksanakan sejak tanggal 1 – 7 Desember 2022, dan pengumuman bagi peserta yang lolos seleksi registrasi pada 16 Desember 2022

Perlu diketahui proses rekrutmen BUMN Batch 2 ini masih berlangsung hingga Januari 2023.

Baca Juga: Bleach Thousand Year Blood War Final Season Part 2: Pengkhianatan Uryu Ishida atas Ichigo Jadi Kunci Utama!

Pelaksanaan tes tahap pertama, TKD dan AKHLAK BUMN dilaksanakan pada 21 Desember – 28 Desember 2022

Pengumuman tes tahap pertama dilaksanakan pada hari ini, 7 Desember 2022. Namun, ada yang berbeda dari rekrutmen BUMN pada Batch 1 dan Batch 2. 

Perbedaan antara Batch 1 dan Batch 2 adalah peserta dapat mengetahui nilai dan hasil pada tes tahap pertama yang dilaksanakan sebelumnya, pada sehari setelah pelaksanaan tes. 

Baca Juga: Mengenal Jurusan Teknik Elektro, Apa yang Dipelajari dan Prospek Kerja Lulusannya

Peserta dapat mengetahui hasil tes, namun belum dapat dipastikan peserta dapat lolos atau tidak. 

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub