Tiga WNI Terluka Akibat Gempa Magnitudo 7,8 di Turki

- 6 Februari 2023, 20:32 WIB
Orang-orang mencari melalui puing-puing setelah gempa bumi di Diyarbakir, Turki 6 Februari 2023.
Orang-orang mencari melalui puing-puing setelah gempa bumi di Diyarbakir, Turki 6 Februari 2023. /REUTERS/Sertac Kayar/

Dikutip dari Reuters, guncangan gempa juga dirasakan hingga Siprus, Libanon dan Suriah.

Baca Juga: Status Tersangka Mahasiswa UI yang Tewas Terlindas Mobil Purnawirawan Polisi Dicabut

Banyak gedung dan bangunan yang dikabarkan runtuh serta warga masyarakat yang tertimbun di bawahnya.

Ratusan orang korban meninggal dunia, beberapa sumber menyebutkan korban gempa sampai saat ini sudah mencapai lebih dari 500 orang.***

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x