PIALA ASIA 2023: Netizen Bandingkan Bonus Timnas Malaysia vs Indonesia Hingga Prediksi Tuan Rumah Baru

- 19 Juni 2022, 16:10 WIB
Logo Piala Asia 2023
Logo Piala Asia 2023 /instagram /football.noise

Baca Juga: Indonesia Lolos Piala Asia 2023 Sejak Terakhir 2007 Lalu

Bonus dari PSSI ke anak asuh Shin Tae Yong itu diketahui sebesar Rp1,5 Miliar

Di putaran final Piala Asia 2023 nanti Indonesia dan Malaysia, bersama Thailand dan Vietnam akan mewakili negara-negara di kawasan Asia Tenggara.

Piala Asia 2023 sendiri rencananya akan dilaksanakan pada 16 Juni hingga 16 Juli 2023 di China.

Baca Juga: Pantas Tak Pernah Panik, Shin Tae Yong Sanggup Ramal Indonesia Lolos Ke Piala Asia 2023

Namun kemudian China mundur dari jabatan tuan rumah dikarenakan kasus pandemi Covid-19 yang kembali naik di negara itu.

Sejauh ini ada empat negara yang berencana mencalonkan diri sebagai tuan rumah Piala Asia 2023 menggantikan China, yaitu Australia, Jepang, Korea Selatan, dan Qatar.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Piala Asia 2023


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x