PIALA DUNIA 2022 QATAR: Argentina Jumpa Kroasia di Semifinal, Mampukah Lionel Messi Wujudkan Mimpi?

- 10 Desember 2022, 08:16 WIB
Selebrasi Lionel Messi usai Argentina lolos ke babak semifinal setelah kalahkan Belanda
Selebrasi Lionel Messi usai Argentina lolos ke babak semifinal setelah kalahkan Belanda /tangkapan layar instagram @fifaworldcup

Berada di bawah dominasi Belanda tak membuat tim Tango mengendurkan semangat, justru mereka semakin gencar menyerang dan menembus wilayah pertahanan Belanda.

Terbukti, hasil dari agresivitas Argentina berbuah manis lewat sepakan Lionel Messi di menit ke 73 yang dilakukan dari titik penalti.

Baca Juga: Sejarah Singkat Pertemuan Argentina vs Belanda di Ajang Piala Dunia

Tertinggal 2-0 membuat pelatih Belanda berpikir keras untuk memperbaiki performa timnya.

Selang 8 menit, akhirnya Belanda berhasil memecah kebuntuan lewat gol yang diciptakan oleh Wout Weghorst di menit ke-83.

Hampir saja kalah, perpanjangan waktu hingga 13 menit sangat berarti untuk tim Oranye.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022: Prediksi Skor Kroasia vs Brasil, dengan Statistik, Head to Head, dan Daftar Pemain  

Wout Weghorst berhasil menyamakan kedudukan 2-2 setelah berhasil membuat gol keduanya di laga kontra Argentina kali ini.

Dengan demikian pertandingan harus dilanjutkan ke babak pertambahan waktu atau extra time untuk menentukan pemenang dari laga ini.

Meskipun telah berlanjut ke babak extra time, nyatanya tidak ada perubahan di papan skor perempat final Piala Dunia 2022 Belanda vs Argentina.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x