Usai Bawa Argentina Jadi Juara Piala Dunia 2022, Benarkah Lionel Messi Bakal Kembali ke Barcelona?  

- 23 Desember 2022, 21:13 WIB
Masih berada di PSG, Lionel Messi disebut bakal kembali ke Barcelona selepas bawa Argentina jadi juara pertama Piala Dunia 2022.
Masih berada di PSG, Lionel Messi disebut bakal kembali ke Barcelona selepas bawa Argentina jadi juara pertama Piala Dunia 2022. /Instagram/ @leomessi/

Teruta selepas klub tersebut merekrut tujuh pemain di awal musim ini.

Baca Juga: Jadi Juara, Argentina Borong Penghargaan di Piala Dunia 2022 Qatar, Berikut Daftarnya

Kendait demikian, tidak menutup kemungkinan pula bagi Messi untuk kembali ke Barcelona.

Dilansir oleh Kabar Wonosobo melalui akun Instagram resmi Fabrizio Romano turut menyinggung perihal ‘kesepakatan lisan’ di antara Messi dengan PSG.

“Messi secara lisan menerima untuk tetap bertahan dan melanjutkan (bertanding) di PSG setelah 2023 karena kesepakatan segera ditandatangani,” tulis jurnalis kenamaan Italia tersebut

Baca Juga: BREAKING NEWS: Argentina Juara Piala Dunia 2022 Qatar, Kalahkan Prancis Lewat Adu Penalti

Romano menambahkan belum ada kesepakatan tentang gaji dan berapa lama kontrak yang akan Messi terima.

Kesepakatan ini baru akan diterima ketika Messi telah mendarat di Paris dan bertemu langsung dengan Presiden klub, Nasser Al-Khelaifi.

Romano juga berujar bahwa Messi telah menerima tawaran dari klub raksasa Amerika besutan David Beckham, Inter Miami, tetapi itu sangat mustahil untuk terwujud.***

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x