REKAP KOREA OPEN 2023: Indonesia Tak Berdaya di Negeri Ginseng, Hanya Kirim Satu Wakil ke Perempat Final

- 20 Juli 2023, 18:59 WIB
Putri Kusuma Wardani dan Gregoria Mariska Tunjung. Ini hasil pertandingan Korea Open 2023 hari ini, Kamis 20 Juli 2023.*
Putri Kusuma Wardani dan Gregoria Mariska Tunjung. Ini hasil pertandingan Korea Open 2023 hari ini, Kamis 20 Juli 2023.* /Kolase Twitter @INABadminton.

Match 8
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia) vs Lu Ching Yao/Yang Po Han (Taiwan) 
21-19, 21-15 (lolos ke babak perempat final)

Match 9
Putri Kusuma Wardani (Indonesia) vs An Se Young (Korea Selatan) 
7-21, 12-21 (tidak lolos ke babak perempat final)

Match 10
Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan (Indonesia) vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang)
15-21, 15-21 (tidak lolos ke babak perempat final)

Baca Juga: Korea Open 2023: Head To Head Pemain Indonesia, Pertandingan Berat bagi Fajar/Rian

LAPANGAN 3

Match 1
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Indonesia) vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China)
16-21, 17-21 (tidak lolos ke babak perempat final)

Match 10
Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) vs Sim Yu Jin (Korea Selatan)
20-22, 17-21 (tidak lolos ke babak perempat final)

Baca Juga: Jadwal Korea Open 2023, Lima Wakil Indonesia Main di Babak 32 Besar Hari Kedua

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah