REKAP JAPAN MASTERS 2023: Indonesia Boyong Jonatan Christie dan Gregoria Mariska Tunjung ke Perempat Final

- 16 November 2023, 16:20 WIB
Gregoria Mariska Tunjung jadi salah satu wakil Indonesia di babak 16 besar Japan Masters 2023
Gregoria Mariska Tunjung jadi salah satu wakil Indonesia di babak 16 besar Japan Masters 2023 /PBSI

Baca Juga: Link Live Streaming Japan Masters 2023 Pramudya/Yeremia vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi di Babak 16 Besar

Tren positif Jorji berhasil dilanjutkan oleh Jonatan Christie yang berhadapan dengan Su Li Yang yang merupakan pemain muda peringkat 34 asal Taiwan. Meskipun sempat kalah tipis di gim pertama, namun Jojo berhasil menunjukkan permainan terbaiknya dan mengalahkan Su di dua gim selanjutnya. Jojo menang dengan skor 19-21, 21-11, 22-20 dan jadi wakil Indonesia kedua di perempat final japan Masters 2023.

KeRamat yang merupakan racikan baru dari Indonesia juga menghadapi pasangan racikan baru asal China, He/Ren yang dalam beberapa pertandingan terakhir menyajikan penampilan yang sangat baik. Pertemuan ini menjadi kali pertama kedua pasangan berhadapan dan berhasil dimenangkan oleh ganda China dengan skor meyakinkan 10-21, 17-21.

Pram/Yere yang berjumpa dengan pemenang World Tour Finals 2022, Liu/Ou menjalani pertandingan yang mendebarkan. Sempat nyaris bermain imbang di gim pertama, PraYer justru makin ditekan di gim kedua sehingga mereka terpaksa harus menyerah 19-21, 13-21 dari Liu/Ou.

Berikut rekap hasil pertandingan wakil Indonesia yang turun di babak 16 besar Kumamoto Masters Japan 2023, Kamis, 15 November 2023.

Baca Juga: Link Live Streaming Japan Masters 2023 Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya vs He Ji Ting/Ren Xiang Yu Babak 16 Besar

REKAP HASIL PERTANDINGAN BABAK 16 BESAR JAPAN MASTERS 2023

COURT 1

Match 2
Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari (Indonesia) vs Seo Seung Jae/Chae Yu Jung (Korea Selatan)
16-21, 22-24 (Tidak lolos ke babak perempat final)

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah