STY Janjikan Permainan Berbeda Saat Lawan Vietnam di Laga Fase Grup Piala Asia 2023 Malam Ini

- 19 Januari 2024, 19:12 WIB
Ilustrasi timnas Indonesia yang tengah berlaga di Piala Asia 2023
Ilustrasi timnas Indonesia yang tengah berlaga di Piala Asia 2023 /PSSI/

“Kami sudah sering bertemu dengan Vietnam. Tidak hanya di Piala Asia tetapi juga bertemu di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Indonesia dan Vietnam sama-sama kalah di laga perdana. Untuk itu, besok tidak ada pilihan lain selain menang," kata Shin Tae-yong.

Laga kedua penyisihan grup D Piala Asia 2023 antara Indonesia vs Vietnam akan digelar di Stadion Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat, 19 Januari 2024.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan dan Siaran Langsung Piala Asia 2023, Australia akan Bertemu India

Kedua tim asal Asia Tenggara tersebut menelan kekalahan di laga pertamanya dimana Indonesia kalah 1-3 atas Irak sementara Vietnam ditekuk 4-2 oleh raksasa Asia, Jepang.

Setelah melawan Vietnam, Indonesia akan menantang Jepang pada hari Rabu, 24 Januari 2024. Laga melawan Jepang merupakan laga terakhir kedua tim di babak penyisihan grup D Piala Asia 2023. ***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x