Cara Edit Kartu Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2022, 5 Menit Jadi Cukup Pakai Canva

- 1 Februari 2022, 15:16 WIB
Contoh kartu ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2022 yang dibuat dengan Canva, ilustrasi dari
Contoh kartu ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2022 yang dibuat dengan Canva, ilustrasi dari /Canva

Kreativitas pengguna dibutuhkan untuk membuat kartu ucapan selamat Tahub Baru Imlek 2022 sesuai keinginan.

Bagi pengguna Canva premium, elemen yang dimasukkan cenderung bebas.

Namun, bagi pengguna gratis, membutuhkan prosedur pembayaran sesuai tarif yang diperlakukan Canva bagi masing-masing elemen.

 Baca Juga: Cara Desain Kartu Ucapan Idul Fitri berupa Video dengan Canva, Bisa jadi Format MP4 atau GIF

Unduh Kartu dalam Dua Format

Langkah kelima buat kartu ucapan selamat Tahun Baru Imlek 2022, tangkapan layar
Langkah kelima buat kartu ucapan selamat Tahun Baru Imlek 2022, tangkapan layar Canva

Setelah selesai melakukan editing atau penyuntingan, langkah terakhir yaitu mengunduh kartu ucapan.

Format unduh kartu ucapan selamat Tahun Baru Imlek 2022 sendiri memiliki beberapa pilihan.

Seperti PNG dan JPG, serta Gif dan MP4 untuk kartu ucapan dalam bentuk video atau yang menyertakan gambar bergerak.***

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: canva.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah