Laporan Kepolisian Bern soal Penemuan Jasad Eril Anak Ridwan Kamil, Terjemahan Inggris dan Indonesia

- 9 Juni 2022, 21:06 WIB
Jenazah Eril Akhirnya Ditemukan Di Bendungan Engehalde Setelah Pencarian 2 Pekan
Jenazah Eril Akhirnya Ditemukan Di Bendungan Engehalde Setelah Pencarian 2 Pekan /Instagram/ @ataliapr/Atalia Kamil

KABAR WONOSOBO - Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, anak Ridwan Kamil yang hilang di Sungai Aare, Bern, Swiss akhirnya ditemukan.

Dilansir Kabar Wonosobo dari Laporan Resmi Kepolisian Bern, jenazah Eril ditemukan di Bendungan Engehalde, Bern, Swiss.

Jenazah Eril ditemukan sekitar pukul 6.50 pagi waktu setempat oleh Tim Ahli dari Kepolisian Bern.

Setelah melakukan evakuasi dan uji forensik, akhirnya Kepolisian Bern mengumumkan bahwa jasad yang ditemukan di Bendungan Engehalde, Sungai Aare, Bern, Swiss itu adalah benar Eril.

Berikut adalah isi laporan resmi dari Kepolisian Bern, Swiss terkait ditemukannya jasad Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril anak Ridwan Kamil:

Baca Juga: Tim Forensik Benarkan Jasad di Bendungan Engehalde Bern adalah Eril, Putra Ridwan Kamil

"Bern: Vermisster Mann leblos aus Aare geborgen

Am Mittwochmorgen wurde beim Stauwehr Engehalde in Bern ein lebloser Mann aus der Aare geborgen. Beim Verstorbenen handelt es sich um den am 26. Mai 2022 in der Aare verunfallten indonesischen Staatsbürger.

Am Mittwoch, 8. Juni 2022, kurz vor 6.50 Uhr, wurde der Kantonspolizei Bern gemeldet, dass beim Stauwehr Engehalde in Bern ein lebloser Mann im Wasser liege. Spezialisten der Seepolizei der Kantonspolizei Bern konnten einen Körper im Überlaufbecken des Stauwehrs lokalisieren und daraufhin bergen. Es konnte nur noch der Tod des Mannes festgestellt werden.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: KBRI Bern Kepolisian Bern


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x