Siapa yang Pertama Menemukan Jasad Eril anak Ridwan Kamil di Bendungan Engehalde? Inilah Orangnya

- 11 Juni 2022, 08:00 WIB
Ridwan Kamil temui orang yang temukan jasad Eril pertama kali
Ridwan Kamil temui orang yang temukan jasad Eril pertama kali /Tangkapan layar Instagram @RidwanKamil

KABAR WONOSOBO - Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau kerap dipanggil Eril akhirnya ditemukan pada Rabu, 8 Juni 2022.

Eril dikabarkan hilang di Sungai Aare saat tengah berenang pada 26 Mei 2022.

Setelah sekitar dua minggu pencarian akhirnya jasad Eril ditemukan di Bendungan Engehalde, Bern, Swiss.

Baca Juga: Ridwan Kamil Bersyukur Diberi Kesempatan Peluk Eril Terakhir Kali

Namun banyak yang bertanya-tanya, siapakah yang pertama kali menemukan jenazah Eril di Bendungan Engehalde.

Ternyata tim ahli Kepolisian Bern bukanlah yang pertama menemukan Eril.

Kepolisian Bern diketahui mendapatkan informasi tentang keberadaan jasad Eril di bendungan Engehalde dari seseorang.

Baca Juga: UPDATE! Jenazah Eril Ditemukan Dalam Kondisi yang Baik, Ridwan Kamil Ungkap Alasan Ilmiahnya

Orang yang pertama menemukan Eril tersebut akhirnya terkuak.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x