Penjelasan Docuseries In The Name Of God: A Holy Betrayal, Siapakah Park Soon Ja?

- 9 Maret 2023, 11:28 WIB
Park Seon Ja, salah satu tokoh dalam Docuseries Netflix In The Name of God: A Holy Betrayal
Park Seon Ja, salah satu tokoh dalam Docuseries Netflix In The Name of God: A Holy Betrayal /The Cinemaholics/

KABAR WONOSOBO - Pada 3 Maret 2023, Netflix menayangkan sebuah serial dokumenter berjudul “In The Name Of God: A Holy Betrayal”. 

Menampilkan kasus sekte di Korea Selatan yang cukup grafis, In The Name Of God: A Holy Betrayal sukses membuat penonton bergidik. 

In The Name Of God: A Holy Betrayal mengangkat nama Park Soon Ja, pemimpin sekte yang juga dikenal sebagai direktur perusahaan Lima Samudra. 

Baca Juga: Setelah In The Name Of God: A Holy Betrayal Dirilis Netflix, Bagaimana Nasib Maple Yip Sekarang?

Wanita tersebut mengaku sebagai nabi dan meminta para pengikutnya untuk menyetor sejumlah uang kepadanya. 

Hingga pada 29 Agustus 1987, ditemukan 32 mayat termasuk Park Soon Ja di loteng sebuah pabrik di Gyeonggi-do Korea Selatan. 

Siapakah Park Soon Ja?

Park Soon Ja adalah CEO dari perusahaan kerajinan tangan bernama Lima Samudra yang beroperasi di Daejeon, Korea Selatan.  

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: dm talkies


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x