5 Ibadah yang Bisa Dikerjakan Wanita yang sedang Haid atau Menstruasi saat Bulan Puasa

- 15 April 2022, 19:30 WIB
Ilustrasi seseorang yang tengah bersedekah
Ilustrasi seseorang yang tengah bersedekah /islam.nu.or.id

4.Menjaga Wudhu

Meski dalam keadaan haid, tidak ada salahnya untuk menjaga wudhu terutama pada sela-sela 5 waktu sholat fardhu.

Air yang mengalir dari air wudhu akan memberikan ketenangan, kesegaran, dan hitungan pahala.

Menjaga diri dari hadats kecil di tubuh dari suatu kebiasaan positif untuk teratur dilakukan sangat baik.

Baca Juga: 6 Amalan yang Membuat Kuburan Kita Menjadi Terang dan Menjauhkan Alam Kubur dari Kegelapan

5.Mengikuti kegiatan sosial

Meski tidak sedang dalam keadaan tidak berpuasa, wanita yang haid juga bisa ikut kegiatan sosial seperti santunan anak yatim, pemberian makan kepada fakir miskin atau orang-orang terlantar.

Hal positif ini dapat memberikan pahala, terlebih dilakukan di bulan Ramadhan dimana kebaikan kita akan dilipatgandakan.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x