Mengenal Konsep Pemotretan Prewedding Low Budget, Murah Tapi Tidak Murahan

- 11 Februari 2023, 19:55 WIB
ilustrasi konsep foto prewedding low budget
ilustrasi konsep foto prewedding low budget /Nofa Dwi Saputra/

KABAR WONOSOBO – Saat ini tren pemotretan prewedding merupakan sebuah kebutuhan bagi seseorang yang akan melaksanakan pernikahan.

Semakin hari tren pemotretan prewedding banyak sekali digandrungi oleh banyak orang, hal itu mengakibatkan munculnya berbagai trend dan konsep yang berubah-ubah.

Tren konsep prewedding ini sudah melalui banyak perubahan bila dibandingkan 20 tahun yang lalu.  

Baca Juga: Cantik Paripurna, Foto Terbaru Ryujin ITZY Pancarkan Pesona Aktris

"Tren foto prewedding sekarang di studio dengan latar minimalis, konsep tradisional dengan sentuhan kontemporer dan modern," kata Noel Monique Renzita, Head of Content The Bride Story, dikutip oleh Kabar Wonosobo dari laman Pikiran Rakyat.

Tren prewedding sendiri lebih banyak menggunakan konsep indoor dan juga minimalis. Hal itu membuat tren tema yang lebih personal dan sederhana.

Selain itu, untuk konsepnya sendiri menyesuaikan dengan kepribadian atau kebiasaan dari client, contohnya bermain game, mendaki gunung, atau menggunakan konsep tradisional.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x