Pendaftaran Sekolah Kedinasan Tahun 2023 akan Segera Dibuka, Berikut Daftar Instansi dan Daya Tampungnya

- 29 Maret 2023, 22:21 WIB
Daftar instansi yang membuka pendaftaran formasi sekolah kedinasan tahun 2023.
Daftar instansi yang membuka pendaftaran formasi sekolah kedinasan tahun 2023. /Instagram/ @kemenpanrb/

- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Surabaya

- Akademi Penerbang Indonesia (API) Banyuwangi

- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Jayapura

- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Palembang

Baca Juga: 3 Sekolah Kedinasan di Indonesia, Setelah Lulus Bisa Menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)

 

Pendaftaran sekolah kedinasan nantinya hanya dilakukan melalui situs Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara Badan Kepegawaian Negara (SSCASN-BKN), yakni sscasn.bkn.go.id. Proses pendaftaran sendiri akan dibuka sejak 1 April 2023 dan ditutup 30 April 2023.

Sementara itu, waktu pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) menunggu jadwal lebih lanjut tetapi rencananya digelar pada Mei hingga Juni 2023.

Perguruan tinggi kedinasan atau sekolah kedinasan sendiri cukup menjadi incaran banyak siswa SMA, SMK dan sederajat untuk melanjutkan pendidikannya.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah