Pembagian Lengkap Wilayah Zonasi di Kendal Jawa Tengah untuk PPDB SMA 2023-2024

- 31 Mei 2023, 12:21 WIB
Daftar zonasi PPDB SMA tahun 2023-2024 di Kabupaten Kendal Jawa Tengah.
Daftar zonasi PPDB SMA tahun 2023-2024 di Kabupaten Kendal Jawa Tengah. /Tangkapan layar sman1kendal.sch.id/

SMAN 1 Rowosari

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Rowosari, Gemuh, Kangkung, Weleri, Ringinarum, serta Gringsing Kabupaten Batang, SMA Negeri 1 Rowosari beralamat di Jl. Bahari KM 5 RT 1 RW 1 Desa Tambaksari, Rowosari, Kendal, Jawa Tengah.

SMAN 1 Singorojo

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Singorojo, Boja, Limbangan, Kaliwungu Selatan, dan Mijen Semarang, SMA N 1 Singorojo beralamat di Jl. Boja-Singorojo RT 2 RW 4 Desa Kedungsari, Kecamatan SIngorojo, Kendal, Jawa Tengah.

SMAN 2 Kendal

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Kendal, Patebon, Brangsong, Ngampel, Pegandon, Cepiring, Kangkung, dan Kaliwungu, SMA Negeri 2 Kendal beralamat di RT 3 RW 3 Kelurahan Ketis, Kecamatan Kota, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Baca Juga: PPDB Jawa Tengah 2023-2024: Daftar Zonasi SMA Negeri di Wilayah Kota Tegal

SMAN 1 Patean

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Patean, Sukorejo, Singorojo, serta Tretep, Candiroto, dan Bejen yang masuk wilayah Kabupaten Temanggung, SMA Negeri 1 Patean beralamat di RT 1 RW 2 Dusun Rowosari, Desa Curugsewu, Patean, Kendal, Jawa Tengah.

SMAN 1 Boja

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Boja, Singorojo, Limbangan, serta Mijen Semarang, SMA Negeri 1 Boja beralamat di Jl. Raya Bebengan No 2023 Dusun Krajan RT 6 RW 2 Bebegan, Boja, Kendal, Jawa Tengah.

SMAN 1 Limbangan

Menjadi rujukan dalam skema PPDB SMA Negeri tahun ajaran 2023/2024 bagi wilayah kecamatan Limbangan, BOja, Singoroj, serta Minej dan Sumowobno yang masuk wilayah Kabupaten Semarang, SMA Negeri 1 Limbangan beralamat di Jl. Limabgan N 1 Krajan RT 3 RW 4 Desa/Kecamatan Limbangan, Kendal, Jawa Tengah.

Baca Juga: Pembagian Lengkap Wilayah Zonasi di Cilacap Jawa Tengah untuk PPDB SMA 2023-2024

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: pdkjateng.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x