Teks Bacaan Sholawat Nariyah Beserta Terjemahan Indonesia dan Keutamaannya

- 28 September 2023, 09:28 WIB
Bacaan Sholawat Nariyah Latin Disertai Terjemahan.
Bacaan Sholawat Nariyah Latin Disertai Terjemahan. /Pixbay /

KABAR WONOSOBO – Sholawat Nariyah merupakan lantunan bentuk pujian kepada Allah SWT dan pujian kepada Rasulullah SAW.

Bersholawat di hari jumat adalah salah satu bentuk amalan yang bisa menambah pahala.

Sholawat Nariyah disebut juga dengan Shalawat Tafrijiyyah atau pelepasan dari kesusahan.

Baca Juga: Cara Membeli dan Pasang e-Meterai untuk Daftar CPNS dan PPPK 2023

Sholawat Nariyah diyakini memiliki banyak manfaat bagi umat muslim yang membacanya.

Banyak manfaat bagi seseorang yang melafadzkannya diantaranya kemudahan rezeki, dapat mempermudah rezeki jika dibaca sebanyak 11 kali usai melaksanakan salat fardu.

Selain itu, membaca Sholawat Nariyah juga dapat memudahkan urusan dan mempermudah dikabulkan hajat.

Baca Juga: Sudah Dibuka! Cek Segera Syarat dan Cara Daftar CPNS dan PPPK 2023 Kemenag

Dianjurkan untuk dibaca sebanyak 31 kali setelah shalat Subuh maka Allah akan melancarkan segala urusan dan usaha yang dilakukannya keesokan harinya.

Halaman:

Editor: Arum Novitasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x