Selain All Of Us Are Dead, Beberapa Drama Korea Ini Juga Mengusung Tema Zombie

- 4 Februari 2022, 11:00 WIB
Drama Korea All of Us Are Dead dengan genre thriller
Drama Korea All of Us Are Dead dengan genre thriller /www.pinkvilla.com

Lee Chang kemudian mencari seorang dokter yang diduga memegang kunci misteri dari wabah misterius itu.

Meski begitu, ia hanya menemukan banyak mayat dan bangunan yang hancur ketika tiba di desa tujuan.

 Baca Juga: Kingdom: The Blood Dirilis Game RPG, Tampilkan Lee Chang Hadapi Zombie di Trailer 1

Warga yang selamat mengatakan bahwa mayat-mayat tersebut akan hidup kembali dan menyerang siapa saja yang masih hidup.

  1. Sweet Home (2020)

Meskipun drama Korea ini tidak sepenuhnya tentang zombie, Sweet Home menyuguhkan genre thriller.

Drama tersebut mengisahkan tentang penyewa apartemen yang bertahan hidup saat infeksi berbahaya menyebar.

 Baca Juga: Jun Ji Hyun Membuat Kekacauan dengan Zombie di Joseon dalam Serial Kingdom Ashin of the North

Karena wabah tersebut, sebagian dari mereka berubah menjadi monster pembunuh berkekuatan super.

Berkat akting para pemeran yang mumpuni dan penyuntingan yang sempurna Sweet Home menjadi serial yang layak ditonton.

  1. All of Us Are Dead (2022)

All of Us Are Dead bercerita tentang sekelompok siswa sekolah menengah yang harus mencoba untuk bertahan hidup ketika virus zombie mulai menyebar di sekolah mereka.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x