Arc Kimetsu no Yaiba: dari Final Selection hingga Hashira Training Arc di Season 4 yang Bakal Segera Rilis

- 27 Juni 2023, 14:21 WIB
Hashira Training Arc jadi babak baru yang diadaptasi dari manga Kimetsu no Yaiba menjadi Demon Slayer Season 3.
Hashira Training Arc jadi babak baru yang diadaptasi dari manga Kimetsu no Yaiba menjadi Demon Slayer Season 3. /Twitter/Ufotable/

Rehabilitaion Training Arc yang menjadi Arc atau babak ke-6 anime Demon Slayer kembali mempertemukan trio Tanjiro dengan Shinobu Kocho. Selain itu, di Arc ini dijelaskan pula mengenai penerus atau Tsugoku Shinobu Kocho, Kanao Tsuyuri. 

Demon Slayer Season 2

Baca Juga: Profil Mitsuri Kanroji, Hashira yang Muncul di Anime Demon Slayer Season 3 Swordsmith Village Arc

Berlanjut ke Season 2, Demon Slayer mengadaptasi dua Arc atau babak. Pertama, Mugen Train Arc yang sebelumnya menjadi film perdana yang mereka tayangkan. Kedua, Entertainment District Arc atau Yuukaku-Hen, tempat Tanjiro dan kawan-kawan menghabisi Upper Moon selepas diburu ratusan tahun lamanya.

Mugen Train Arc sendiri adalah Arc atau babak ke-7 dalam anime Demon Slayer. Mugen Train menceritakan mengenai misi Tanjiro dan kawan-kawan untuk menghadapi iblis di Kereta Api Mugen bersama seorang Hashira, Kyojuro Rengoku. Namun, pertarungan kian sengit begitu Upper Moon 3, Akaza, muncul.

Berlanjut ke Entertainment District Arc, Arc atau babak yang disebut pula dengan Yuukaku-Hen tersebut menceritakan petuangan Tanjiro dan kawan-kawan ke sebuah distrik hiburan bersama seorang Hashira bernama Uzui Tengen. Babak ini sekaligus menjadi momentum kali pertama Pemburu Iblis menghabisi Upper Moon, tepatnya yaitu Daki dan Gyutaro, Upper Moon 6.

Baca Juga: 4 Situs Legal Nonton Anime Demon Slayer Kimetsu no Yaiba Season 3: Swordsmith Village Arc Sub Indo

Demon Slayer Season 3

Rampung tayang di Season 3, Arc ke-9 di anime Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba adalah Swordsmith Village Arc. Swordsmith Village Arc menceritakan mengenai petualangan Tanjiro dan Nezuko di Desa Penempa Pedang. Babak ini sekaligus menghilangkan dua karakter utama Demon Slayer lainnya, yaitu Inosuke Hashibira dan Agatsuma Zenitsu.

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: Twitter @ufotable


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x