Merasa Dicurangi PSG dan Manchester City, La Liga Spanyol Protes Ke UEFA Mengenai Financial Fairplay

- 19 Juni 2022, 21:50 WIB
La Liga Spanyol mengajukan protes ke UEFA mengenai dugaan pelanggaran Financial Fairplay (FFP) yang dilakukan Manchester City dan PSG baru-baru ini.
La Liga Spanyol mengajukan protes ke UEFA mengenai dugaan pelanggaran Financial Fairplay (FFP) yang dilakukan Manchester City dan PSG baru-baru ini. /Tangkapan layar Instagram @javier.tebas

 Baca Juga: Pihak Zinedine Zidane Bantah Gabung ke PSG Gantikan Pochettino

Bahkan ketika dunia mengetahui bahwa PSG dimiliki oleh Perusahaan BUMN dari Qatar yaitu Qatar Sports Investments.

Begitu juga Manchester City milik Abu Dhabi United Group yang lebih tepatnya keluarga Kerajaan Abu Dhabi.

Bermodal fakta mencengangkan di atas, pihak La Liga Spanyol saat ini sedang mempelajari opsi langkah hukum lain di Swiss terhadap Presiden PSG Nasser Al-Khelaifi.

 Baca Juga: Real Madrid Gigit Jari, Kylian Mbappe Resmi Perpanjang Kontrak dengan PSG Hingga 2025

CEO PSG tersebut berpotensi mencampurkan kepentingan klubnya karena dia menduduki banyak jabatan krusial di UEFA, ECA, dan BeIN Sports.***

 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah