Siti Fadia Cerai Dari Apriyani Rahayu! Berikut Daftar Pemain Indonesia di Kejuaraan Dunia BWF 2022

- 23 Agustus 2022, 18:30 WIB
4 link live streaming Kejuaraan Dunia BWF 2022 yang akan disiarkan oleh iNews TV dan berikut jadwal wakil Indonesia
4 link live streaming Kejuaraan Dunia BWF 2022 yang akan disiarkan oleh iNews TV dan berikut jadwal wakil Indonesia /Instagram / @rctiplusofficial/

Baca Juga: Update SEA Games 2021: Bulutangkis Putri, Tim Indonesia Kunci Tiket Final Hadapi Thailand

Selain dua wakil di atas, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto juga akan tampil.

Beruntung keempat ganda putra ini mendapat bye di babak 64 besar dan langsung lolos ke babak 32 besar yang akan berlangsung Selasa 23 Agustus 2022 dan Rabu 24 Agustus 2022.

Menariknya, di sektor ganda putri, Siti Fadia Silva Ramadhanti tidak akan turun bersama dengan partnernya, Apriyani Rahayu dan justru kembali ke pasangan lamanya, Ribka Sugiarto.

Berikut daftar lengkap pemain yang membawa nama Indonesia di ajang Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2022 atau BWF World Championship 2022.

Baca Juga: Indonesia Resmi Mundur dari Kejuaraan Bulutangkis Dunia BWF 2021 karena Penyebaran Omicron

Tunggal Putra

Anthony Sinisuka Ginting

Jonatan Christie

Shesar Hiren Rhustavito

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Pendim 0707/Wonosobo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x