32 Besar Denmark Open 2022: The Minions Tampil Beringas Demi Kembali Ke Peringkat 1

- 20 Oktober 2022, 10:29 WIB
Babak 16 Denmark Open 2022: Indonesia Menyisakan 7 Wakil, Salah satunya The Minions
Babak 16 Denmark Open 2022: Indonesia Menyisakan 7 Wakil, Salah satunya The Minions /Instagram/@badminton.ina

Baca Juga: Daftar Atlet Indonesia yang Bertanding di Denmark Open 2022 Hari Ini, dari Ginting hingga Apriyani-Siti Fadia

Hal tersebut dimanfaatkan Koga/Saito untuk memberikan smash yang masih dapat ditahan oleh wakil Indonesia.

Permainan Minions pada gim kedua juga semakin matang. Setelah tampil buruk pada turnamen sebelumnya di Jepang, kini Kevin/Marcus lebih solid dalam mengatur ritme pertandingan.

Bahkan penampilan Marcus jauh lebih baik dibandingkan dengan turnamen-turnamen sebelumnya.

Baca Juga: Rangkuman Denmark Open 2022 18 Oktober, Ganda Putra Berjaya, Tunggal Putri Merana

Pada babak pertama turnamen kategori BWF Super 750 ini, Marcus mampu berlari dan melakukan "jump smash" dengan lebih leluasa.

Minions mempertahankan dominasinya atas ganda putra peringkat ke-18 itu hingga pertandingan usai pada menit ke-39.

Kemenangan ini mengubah skor pertemuan Kevin/Marcus dengan Koga/Saito menjadi 2-0.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x