DENMARK OPEN 2022: China Borong 4 Gelar, Indonesia Kebagian Podium Ganda Putra

- 24 Oktober 2022, 06:07 WIB
Pebulu tangkis ganda putri China Chen Qing Chen dan Jia Yi Fan
Pebulu tangkis ganda putri China Chen Qing Chen dan Jia Yi Fan /

 

KABAR WONOSOBO - Gelaran Denmark Open 2022 telah usai setelah berakhirnya babak final pada 23 Oktober 2022 malam waktu setempat.

Berdasarkan hasil pada final Denmark Open 2022 tersebut, China menjadi juara umum dengan memborong empat titel sekaligus.

Sebagai informasi, di Denmark Open 2022, China berhasil memenangkan sektor ganda campuran, ganda putri, tunggal putra dan tunggal putri.

Baca Juga: DENMARK OPEN 2022: Cuma Butuh Pemanasan di 2 Turnamen, Shi Yu Qi Kembali Jadi Juara Sektor Tunggal Putra

Sementara satu sektor lainnya telah diklaim oleh Indonesia yang mengirimkan dua pasangan ganda putranya di final Denmark Open 2022.

Ganda Campuran:

Piala pertama China di Denmark Open 2022 secara pasti didapat oleh China lewat sektor ganda campuran yang mempertandingkan All Chinese Final.

Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong berhasil menundukkan rekan senegaranya Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping dengan pertandingan alot, 21-19, 20-22, 21-19.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x