REKAP ARCTIC OPEN 2023: Hasil Pertandingan Wakil Indonesia di Babak 16 Besar, Ganda Putra Jadi Tumpuan

- 13 Oktober 2023, 05:46 WIB
Yeremia Erich Yocha Yacob Rambitan dan Pramudya Kusumawardana bertanding di babak 16 besar Clash Of Clans Arctic Open 2023 Kamis, 12 Oktober 2023
Yeremia Erich Yocha Yacob Rambitan dan Pramudya Kusumawardana bertanding di babak 16 besar Clash Of Clans Arctic Open 2023 Kamis, 12 Oktober 2023 /Instagram @susilo /

KABAR WONOSOBO – Clash of Clans Arctic Open 2023 Powered by Yonex adalah turnamen yang diselenggarakan setelah Asian Games 2023 di China. Arctic Open 2023 diselenggarakan di Vantaa Energia Arena, Vantaa, Finlandia pada 10-15 Oktober 2023.

Karena termasuk turnamen Super 500, maka wakil Indonesia dan negara lain akan memperebutkan uang tunai senilai sekitar USD 420.000 atau sekitar Rp6,39 Miliar.  

Berdasarkan hasil drawing yang telah dirilis di laman website BWF, Indonesia mengirimkan tujuh wakil ke Arctic Open 2023 yang terbagi dalam tiga sektor berbeda. Denngan demikian, ada dua sektor yang tidak mengirimkan perwakilan sama sekali, yakni tunggal putri dan ganda putri.

Berikut rekap hasil pertandingan pemain Indonesia di babak 16 besar Arctic Open 2023 Kamis, 12 Oktober 2023.

Baca Juga: HASIL ARCTIC OPEN 2023: Beruntun! Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Selesaikan Gim Hanya dalam Setengah Jam

REKAP HASIL PERTANDINGAN

COURT 1

Match 2
Muhammad Ahsan/Hendra Setiawan (Indonesia) vs Lee Jhe Huei/Yang Po Hsuan (Taiwan)
21-13, 21-19 (lolos ke babak perempat final)

Match 7
Chico Aura Dwi Wardoyo (Indonesia) vs Lee Zii Jia (Malaysia)
17-21, 21-18, 11-21 (tidak lolos ke babak perempat final)

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x