Vaksinasi Door to Door terus Dilaksanakan di 6 Kabupaten, Wonosobo Dipusatkan di Kaliwiro dan Wadaslintang

- 16 Desember 2021, 12:44 WIB
Vaksinasi Door To Door oleh BINDA Jateng di Wonosobo 16 Desember 2021
Vaksinasi Door To Door oleh BINDA Jateng di Wonosobo 16 Desember 2021 /Kabar Wonosobo

“Untuk wilayah yang telah melampaui target, dilaksanakannya vaksinasi door to door efektif dalam rangka menyisir masyarakat yang tidak mampu mengakses sentra vaksinasi terutama kelompok lansia dan difabel. Sesuai arahan Kepala BIN, Jenderal Polisi (Purn) Budi Gunawan bahwa vaksinasi perlu digencarkan jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022, dalam rangka mendukung program pemerintah dalam percepatan herd immunity / kekebalan komunal,” ungkapnya.

Selain itu, Brigjen TNI Sondi Siswanto menyebut bahwa Binda Jateng sesuai instruksi pimpinan, melaksanaan vaksinasi, dengan harapan kekebalan komunal segera terbentuk dan Pandemi Covid-19 dapat dikendalikan.

Baca Juga: Dorong Vaksinasi 70 Persen, Binda Jateng Fokus 6 Kabupaten termasuk Wonosobo sasar Pelajar dan Umum

“Kami juga berterima kasih kepada segenap stakeholder terkait yang membantu terselenggaranya vaksinasi bersama Binda Jateng,” pungkasna.***

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah