GEGER Kebakaran Rumah di Tosari Jaraksari Wonosobo, Berikut Pengakuan Saksi Mata

- 19 Agustus 2022, 09:36 WIB
Suasana saat kebakaran di Tosari, Jaraksari, Wonosobo terjadi
Suasana saat kebakaran di Tosari, Jaraksari, Wonosobo terjadi /Kabar Wonosobo/Pendim 0707/Wonosobo

Jangan sampai kita menolong malah ikut menjadi korban tambahan.

“Ini perlu diingatkan, kadang kita lupa faktor keselamatan diri sendiri, terlalu semangat membantu tidak memperhatikan lingkungan sekitar,” tutur Serka Choirul Anam.

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun, Suga BTS Donasi Rp 1,2 Miliar untuk Korban Kebakaran Hutan di Korea Selatan 

Tidak lupa Serka Choirul Anam mengimbau kepada masyarakat agar waspada akan bahaya kebakaran.

“Kejadian ini sebagai pelajaran bagi kita semua untuk selalu hati-hati dalam bertindak. Sebab kebakaran menimbulkan kerugian yang tidak sedikit, bahkan bisa merembet ke yang lain ikut menjadi korban. Padahal kebakaran biasanya dari hal-hal yang sepele. Untuk itu tidak ada salahnya kita harus selalu berhati-hati,” ujar Serka Choirul Anam.***

 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Pendim 0707/Wonosobo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah