Tips Kerja: Perbedaan CV dan Resume, Berkas untuk Melamar Kerja

- 8 Oktober 2022, 16:10 WIB
Ilustrasi. Ini hal yang mesti diperhatikan saat membuat CV dan resume
Ilustrasi. Ini hal yang mesti diperhatikan saat membuat CV dan resume /Pixabay/Pexels

Hal ini kontras dengan resume yang sebaiknya disusun dalam satu halaman saja.

Resume adalah rangkuman dari CV, dan bisa menjadi cara untuk menarik perhatian perekrut agar mereka berminat untuk mengetahui lebih banyak tentang diri si pelamar.

Pastinya sulit untuk memilih prestasi dan keterampilan apa saja untuk ditampilkan dalam satu halaman.

Baca Juga: Tips Kerja: 5 Tips Menarik Supaya Surat Lamaran Kerja Dilirik oleh HRD

Untuk itu pelamar sebaiknya menunjukkan hal-hal yang paling penting dalam resume agar HRD langsung tertarik denganmu dari awal.

Jangan lupa, resume harus diisi informasi yang relevan dengan pekerjaan yang dilamar, jadi informasi yang tidak relevan tidak perlu dimuat dalam resume.

4. Urutan Kronologis CV dan Resume

Informasi prestasi, pengalaman kerja, dan pendidikan ditulis secara kronologis dalam CV.

Tepatnya, informasi diberikan dari yang paling lama di atas dan paling baru di bawah. 

Baca Juga: Tips Kerja: Inilah Cara Menindaklanjuti atau Follow Up Lamaran Kerja yang Tak Kunjung Mendapat Balasan

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Jobstreet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x