Apa Jadinya Jika Iblis Tidak Ada di Dunia? Ternyata Pernah Terjadi! Berikut Kisahnya

- 31 Juli 2022, 06:09 WIB
Ilustrasi wujud iblis
Ilustrasi wujud iblis /darksouls1/Pixabay

Keesokan harinya, Nabi Sulaiman menyuruh utusannya untuk ke pasar berjualan.

Tetapi, sang penyuruh tersebut kembali lagi dan memberitahukan pasar kini kosong tidak ada yang berjualan, semua pedagang menutup toko mereka.

Baca Juga: Salip Pengabdi Setan, KKN di Desa Penari Sah Jadi Film Horor Terlaris di Indonesia. Ini Tanggapan Joko Anwar 

Besoknya Nabi Sulaiman AS mengutus utusan kembali. Namun sama seperti kemarin pasar kosong dan tidak ada yang berjualan.

Setelah diselidiki ternyata semua orang pergi ke masjid dan banyak di antaranya menangis di depan makam. 

Mereka meninggalkan kegiatan duniawi dan sibuk mempersiapkan bekal menuju akhirat.

 Baca Juga: 15 Nama Setan Beserta Tugasnya dalam Menggunakan Tipu Daya Untuk Menyesatkan Manusia

Nabi Sulaiman kemudian menanyakan perihal tersebut  kepada Allah SWT yang dijawab dengan memberikan wahyu pada Sulaiman AS.

“Wahai Sulaiman, engkau telah menangkap Iblis itu, sehingga akibatnya manusia tidak bergairah bekerja mencari nafkah. Bukankah sebelumnya telah kukatakan kepadamu bahwa menangkap Iblis tidak mendatangkan kebaikan,” jawab Allah SWT.

Mendengar jawaban dari Allah, Nabi Sulaiman AS segera melepaskan Iblis kembali dan keesokan harinya pasar kembali ramai seperti semula.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: instagram @dunia_islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah