KREATIF! 6 Ide Dekorasi Rumah Penuh Makna saat Imlek

- 13 Januari 2023, 18:18 WIB
Lentera, salah-satu dekorasi saat imlek yang cukup bermakna
Lentera, salah-satu dekorasi saat imlek yang cukup bermakna /Brett Sayles/Pexels
  1. Kuplet

Kuplet biasanya akan ditempel di dua sisi pintu rumah. Kuplet tersebut akan ditulis tentang harapan dan doa-doa baik. 

Kuplet dibuat berpasangan, mengingat jumlah genap dianggap dapat mendatangkan keberuntungan. 

Dengan adanya kuplet ini maka diharapkan doa dan keberuntungan akan terwujud sesuai dengan apa yang ditulis pada kuplet.

Baca Juga: 13 Pantangan Atau Hal Tabu yang Dilarang Saat Imlek

  1. Tanaman Kumquat

Dengan memiliki dan memajang tanaman kumquat maka diyakini sebagai lambang keinginan seseorang untuk menjadi kaya dan dipenuhi keberuntungan. 

Dengan kepercayaan itu, maka kumquat menjadi tanaman yang cukup populer dipajang saat Imlek.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: China Highlights


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x