Dari Ka’bah Hingga Rumah Lionel Messi, Inilah 5 Tempat yang Tidak Boleh Dilintasi Pesawat Terbang

- 3 Desember 2021, 20:30 WIB
Ilustrasi dari area udara yang tidak bisa dilewati oleh peswat terbang
Ilustrasi dari area udara yang tidak bisa dilewati oleh peswat terbang /www.scienceabc.com

KABAR WONOSOBO – Pesawat terbang rupanya tidak boleh asal terbang melintasi semua tempat di bumi.

Ternyata, ada beberapa tempat di dunia yang tidak boleh dilintasi oleh pesawat terbang karena berbagai alasan.

Tempat yang tidak boleh dilewati atau dilintasi pesawat terbang ini disebut dengan no fly zone atau zona larang terbang.

Baca Juga: Bukan di Bandara, Pesawat Air India Ini Justru Terlihat Melintas di Jalan dan Tersangkut Jembatan Layang

Pilot pun harus mematuhi aturan tersebut saat menerbangkan pesawat supaya tetap dalam kondisi aman.

Dikumpulkan dari berbagai sumber, berikut tempat-tempat yang menjadi zona larang terbang pesawat.

  1. Ka’bah

Ka’bah yang berada di Mekkah menjadi satu dari sekian area yang menjadi zona larangan terbang.

 Baca Juga: Pesawat Pengangkut Penerjun Payung Jatuh dan Tewaskan 16 Orang

Pemerintah Arab Saudi ternyata melarang ada pesawat terbang melintasi Mekkah karena dianggap sebagai ‘Zero Magnetism Area’.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah